
Dalam kesempatan tersebut, hidayat nur wahid mengatakan, alumni gontor
harus banyak bersyukur akan karunia allah, betapa banyak alumni gontor yang
berkiprah dalam kehidupan berbangsa, bernegara dan berkeumatan serta
menghadirkan islam yang maju, santun, berimu dan diakui dunia itu adalah
karunia allah yang dirasakan semua tidak hanya oleh alumni gontor tapi semua
rakyat.
Kiprah tersebut akan makin dibutuhkan begitu melihat kondisi kemasyarakatan,
banyak yang sering terlihat negatif seperti kejahatan-kejahatan membuat
indonesia masuk darurat moral.// inilah perlu ditingkatkan peran dan
kiprah elemen masyarakat ditingkatkan seperti alumni gontor.
Usai memberikan sambutan, hidayat nur wahid memberikan usulan dan
disambut baik seluruh alumni bahwa akan diselenggarakan secara rutin 1 bulan
sekali diselenggarakan pengajian seluruh alumni pondok modern gontor di hari sabtu di masjid
istiqlal jakarta///